TRIBUNNEWS.COM - Diantara anda pasti pernah mengalami alergi makanan. Kulit terasa gatal bahkan tak jarang ada yang bentol-bentol. Bagaimana caranya menghilangkan bekas luka karena alergi pada makanan? 

Dr Syafei M Hamzah SpKK, Spesialis Kulit dan Kelamin mengatakan perlu dipastikan lagi apa bentol-bentol itu terjadi karena alergi, tapi karena penyakit kulit lain. Namun ada kaitannya dengan alergi makanan. Cara menghilangkannya yaitu dengan menghindari makanan yang dapat menyebabkan alergi. 

Untuk menghilangkan bercak atau bekas hitam pada kulit dengan salep steroid. "Karena jenis salep ini ada tingkatannya, maka sebaiknya anda berkonsultasi langsung dengan dokter kulit. Agar dapat diberi obat sesuai dengan kondisi bekas luka tersebut," jelas Syafei. 


ditunggu komentarnya,, ^^,

Post a Comment Blogger

Best regards,
orange.net
Bekasi (Harapan Baru I, Jl.Srikaya Raya)
jakarta (Kp.sumur, Gg.Sengon)
(021)91457534, (021)8848652
surat_orangenet@ymail.com
http://www.orangenet-on.blogspot.com
 
Top